AKULTURASI BUDAYA JEPANG PADA LUKISAN HEADLESS GEISHA MENGGUNAKAN METODE ANALISIS SEMIOTIKA ROLAND BARTHES.
AKULTURASI BUDAYA JEPANG PADA LUKISAN HEADLESS GEISHA MENGGUNAKAN METODE ANALISIS SEMIOTIKA ROLAND BARTHES. Nama kelompok: Azmi Luqmanul khakim - 202146500092 Rubby Naufal Rochman - 202146500097 Latarbelakang: Seni lukis Indonesia memiliki sejarah yang panjang dan kaya, dipengaruhi oleh berbagai tradisi lokal yang berbeda-beda. Namun, dengan perkembangan globalisasi, proses pertukaran budaya antar negara menjadi semakin mudah. salah satu budaya yang mempunyai pengaruh kuat di Indonesia adalah budaya Jepang, Jepang mempunyai penaruh di banyak sektor seperti sektor makanan, sektor fashion, Sektor Acara dan Sektor Seni. Lukisan “Headless Geisha” yang dibuat oleh M.Badil Satria menjadi salah satu karya yang menunjukkan pengaruh kuat budaya Jepang dalam seni lukis Indonesia. Jurnal ini bertujuan untuk mengungkap makna dan konstruksi simbolik dalam Kara Lukis “Headless Geisha”, dengan menggunakan kerangka teoritis semiotika Roland Barthes. Melalui pendekatan ini, diharapkan kita dapat meg